5 Rangkaian Alami Yang Membuat Bahagia

dok by fenni bungsu

Perempuan seperti aku suka kesal apabila kulit kepala terasa gatal, lepek, panas dan setelah di garuk pakai kuku berjatuhan putih yang menyebalkan yaitu ketombe. Aktifitasku dirumah sebagai ibu rumah tangga dengan 2 orang putera yang sedang bertumbuh menuntut aku untuk bergerak cepat dalam mengurus semuanya. Selain mengurus keluarga, aku juga seorang blogger karena aku suka menulis, ya seperti beberapa tips dari teh Ani Berta diantaranya kebetulan sama dengan yang terjadi padaku yaitu, kalau lagi tidak mood maka ya istirahat dulu dan sama sekali tidak meninggalkan tulisan. Aku memang istirahat menulis dikarenakan hamil dan menyusui. Tapi untuk Saat ini aku sudah bisa mengikuti acara blogger lagi dan karena supaya fokus, aku termasuk orang yang kurang suka membawa anak kalau datang ke acara blogger  yang bukan acara ibu dan anak jadi orang rumah saja yang bersama anak-anakku.

keseruan acara Natur


Bila beraktifitas diluar rumah dengan menggunakan hijab maka terasa panas dan berkeringat karena kepala tertutup. Aku mencoba menggunakan beberapa merek sampo yang menjanjikan ketombe hilang, rambut sehat dan Segar dari iklan di Televisi. Akan tetapi kulit kepalaku semakin gatal dan ketombe tetap berada ditempatnya selain itu ada beberapa helai rambutku mulai rontok, ihh kesal hatiku, lalu suatu sore aku pergi ke hipermart dengan adikku dan melihat Natur dengan tampilan yang menarik berwarna biru, Tea tree oil. Natur  yang memakai konsep alami dengan inovasi modern berusaha menjawab permasalahan rambut terutama wanita dengan memanfaatkan bahan-bahan alami yang berasal dari tumbuh-tumbuhan seperti, ginseng, lidah buaya, olive oil, tea tree oil, sweet almond dan moringa sampo keluarga, yang meminimalis efek samping karena pemakaian yang lama dan tidak akan mengalami kerusakan dikemudian hari.

Ada banyak faktor yang menyebabkan terjadinya ketombe diantaranya,
faktor internal antara lain : usia , genetik,  pola makan yang tidak seimbang, pola hidup yang tidak sehat, setress dan penyakit. Dan faktor eksternal diantaranya,
kosmetik untuk rambut Seperti mengecat rambut, cuaca, polusi debu sinar matahari dsb. Ketombe juga dapat memicu kerontokan rambut selain itu kerontokan rambut juga dapat disebabkan oleh keturunan, setres, pola pemakaian kosmetik rambut, gizi kurang seimbang, penggunaan air yang terlalu panas dan hormonal.

Kalau hal ini terjadi maka pemakaian natur ginseng series berfungsi menguatkan akar rambut. Bila di telaah ternyata kerontokan menyebabkan tipisnya rambut karena ketombe  maka hal ini dapat di aplikasikan dengan natur aloe vera series atau lidah buaya, Jadi setelah penggunaan rangkaian tea tree oil untuk membasmi jamur lalu setelah bersih maka gunakan rangkaian Natur Aloe vera atau lidah buaya untuk menyuburkan rambut.
Penyebab ketombe adalah karena
meningkatnya jumlah jamur yang di akibatkan oleh kulit kepala berminyak, lembab, lepek, polusi udara, dan kerusakan karena penataan rambut.

Inilah 5 rangkaian natur adalah sampo, kondisioner, hair tonik, hair mask, hair vitamin, dan hair serum.Cara pemakaiannya disesuaikan dengan keluhan yang dirasakan pada rambut, untuk hasil yang maksimal maka pengaplikasiaannya harus teratur.







tips

Pemakaian hair mask atau kondisioner cukup pada ujung rambut hindari kulit kepala karena apabila kurang bersih dalam membilas rambut dapat menyebabkan timbulnya jamur dikulit kepala. 



Pemakaian rangkaian tea tree oil adalah solusi untuk mengurangi ketombe karena kandungan anti bakteri yang dapat menghilangkan ketombe termasuk kutu pada kepala anak-anak. Selain digunakan untuk sampo yang dapat menghilangkan ketombe manfaat lain tea tree oil adalah mengobati jerawat, menghilangkan ketombe, merawat kesehatan rambut, deodorant dan dapat membasmi kutu pada rambut. Setelah menggunakan tea tree oil sekarang ketombeku hilang, rambutku sudah sehat dan Segar, membuatku semangat beraktifitas mengurus keluarga dan menulis

28 komentar

  1. Rambut saya juga termasuk type rontok nih. Sehari bisa beratus lembar. Tapi kalau ada rangakaian perawatan dari Natur pasti semua masalah bisa dicari solusi ya....

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya coba aja mbak di perbaiki sesuai dengan permasalahan rambutmu.

      Hapus
  2. Hi Mbak, saya juga hadir pada acara NATUR. Next, kalau barengan acara, kita bertemu ya. Heheh. Salam Kenal

    BalasHapus
    Balasan
    1. Yes banget, InsyaAllah kita ketemu lagi 😊

      Hapus
  3. Natur masih megang yaaa kalo soal rambut rontok. Brandnya udah sepuh, udah lawas, tapi tetap juara.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Betul kak, terus mempertahankan brand dengan inovasi, Dan tetap dengan bahan alami.

      Hapus
  4. Aku punya masalah rambut rontok dan ketombe parah...apakah aku harus coba Natur? siapa tau cocok kan ya?

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya coba kak tapi klo mau treatment pakai yang tea tree oil untuk hilangkan ketombe klo sudah bersih baru pakai yang lidah buaya biar subur rambutnya.

      Hapus
  5. Aku dulu waktu SMP pernah pake NATUR tapi kurang suka baunya, eh tapi sekarang udah makin banyak ya pilihannya. kayaknya perlu nyobain lagi deh, terutama yang bisa ngatasi rambut rontok

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya sekarang sudah berinovasi dengan beberapa Varian baru, di coba ya kak 😊

      Hapus
  6. Daku suka sama hair vitaminnya, bikin rambut tambah wangi. yang daku pakai bukan yang varian rambut berwarna

    BalasHapus
    Balasan
    1. Tambah keren Dan sehat dunk rambutmu adik
      😊

      Hapus
  7. Penasaran deh sama hair serumnya. Lagi banyak masalah rambut aku mbak. Nyokap pernah sih nyaranin Natur. Tapi nggak terlalu ngeh sebelum baca artikel ini.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Coba aja mbak dijual dimanapun lazada,supermarket, hypermarket InsyaAllah ada perubahan yang baik deh

      Hapus
  8. Natur emang bagus, saya udah lama pakai karena rambut rontok
    Dan hasilnya amat memuaskan

    BalasHapus
    Balasan
    1. Waah senangnya sudah merasakan hasilnya, terus percayakan natur ya moms

      Hapus
  9. Kebetulan aku lagi rontok parah nih sekarang ini, pengen ah nyobain natur juga buat hilangin rontok

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya coba yang lidah buaya itu untuk menyuburkan rambut, pakai secara teratur ya

      Hapus
  10. Untuk yang berhijab masalah yang seirng dihadapin pasti ketonbe basah ya?
    Dan Natur ini sudha yang paling tepat deh buat ngatasinya.

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya pakai rangkaiannya InsyaAllah rambut sehat Dan segar

      Hapus
  11. Idem mbak aku pun gak kurang bisa bawa anak kalau ke acara ke blogger krn khawatir gak fokus haha. Kecuali kalau ada kewajiban bawa anak baru deh dibawa.
    Wah produk Natur ini lengkap ya, mulai shampoo sampai masker rambut ada :D
    Emang masalah yang berhijab nih kalau kulit kepala gatal dan berketombe, jd pengen nyoba Natur jg

    BalasHapus
    Balasan
    1. Ayo mbak April coba dan rasakan rangkaian Natur ini pilih yang cocok dengan masalah rambutmu ya

      Hapus
  12. Natur sekarang ada produk perawatan rambut berketombe ya mbak.. wah pas banget ini, rambutku itu rontok dan berketombe. Mungkin penyebab rontok itu dari ketombe kali ya? Aku mesti coba treatment nya, secara Natur memang udah terkenal shampoo yg bagus untuk merawat rambut rontok ❤️

    BalasHapus
    Balasan
    1. Iya mbak pakai secara teratur supaya mendapatkan hasil yang baik

      Hapus
  13. Aku klo masalah rambut rontok dari dulu percayanya ke Natur

    Dan baru tahu klo juga bisa buat mengatasi ketombe..

    Makin lengkap deh

    BalasHapus
  14. Kemarin rasanya kita nggak sempat kenalan ya mba. Semoga lain kali bisa kenalan. Semoga semangat terus ngeblognya dan sehat rambutnya karena pakai rangkaian produk perawatan dari Natur..

    BalasHapus
  15. Natur itu sedep banget baunya. Alami banget. Biasanya untuk rambut rontok ya? dan sebenarnya rontok juga bisa karena ketombe sih. Asik banget kalau Natur bisa mengatasi keduanya. Pakai jilbab tetep bisa punya rambut sehat, wajib dicoba produk ini nih

    BalasHapus
  16. Wah, rambutku rontok juga nih. Pas kalau #pilihyang alami. Beneran bisa bikin hepii kalau raambut kita sehat ya. Jadi smenagat melakukan aktivitas yang kita rencanakan

    BalasHapus
Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *